PROPOSAL
KEGIATAN
PAMERAN
FESTIVAL KOTA
METRO
TAHUN
2010
Metro,
02 s.d 09 Juni 2010
Oleh :
BEM STIT AGUS SALIM METRO
SEKOLAH
TINGGI ILMU TARBIYAH
{STIT}
AGUS SALIM METRO
LAMPUNG
TAHUN 2010
PROPOSAL
KEGIATAN
PAMERAN
FESTIVAL KOTA
METRO
TAHUN
2010
I. PENDAHULUAN
1.1. Latar Belakang
Festival Kota Metro adalah salah satu kegiatan tahunan
yang diadakan oleh Pemerintah Kota Metro dalam rangka Hari Ulang Tahun Kota
Metro yang didalamnya diadakan berbagai kegiatan baik perlombaan, karnaval,
pameran dll.
Untuk itu BEM STIT Agus Salim ikut berperan serta dalam
menyemarakkan festival Kota Metro tahun 2010 dengan mengikuti Pameran Expo
tahun 2010.
1.2. Tujuan Kegiatan
a.
Mempromosikan STIT Agus Salim
di mata masyarakat
b.
Ikut mendukung Kota Metro
sebagai kota
Pendidikan.
c.
Sebagai pembelajaran bagi
rekan-rekan BEM STIT Agus Salim Metro.
II. Pelaksanaan
2.1. Nama kegiatan
Pameran Expo Festival Kota Metro tahun 2010
2.2. Waktu dan tempat kegiatan
Waktu pelaksanaan pada tanggal 02 s.d 09 Juni 2010 bertempat di Lapangan Merdeka/Lapangan
samber Kota Metro.
2.3. Bentuk Pameran
Pameran ini berisi tentang:
1. Potensi dan Program Studi STIT Agus Salim
2. Buku-buku mahasiswa dan umum
3. Pemutaran audio visual
4. Permainan-permainan untuk memancing pengunjung datang
2.4. Panitia Pameran
Pelindung
H. Ach. Sjarifudin, S.Ag, SE, MM (Rektor STIT Agus Salim)
Ach. Chairy, S.Ag, M.Pd (Pembantu Rektor STIT Agus Salim)
Penanggung Jawab
Zainudin (Presiden STIT
Agus Salim )
M. Agus Kurniawan (Wakil Presiden STIT Agus Salim)
Ketua Pelaksana
Ketua : M.
Tobroni
Sekretaris : Bayu
Andrian
Bendahara : Titi
Lestari
Seksi
Perlengkapan
1. Resmanto
2. Suherman
3. Suratno
4. Sumirin
5. Dian
6. Fajar
setia budi
|
Kesekretariatan
1.
Solihaton
2.
Siti Fatimatuzahrah
3.
Erni
4.
winarsih
5.
Maryamah pradenta ayu
|
Seksi
Konsumsi
1. Eka
2. Yuliani
3. Ahmad
Kholik
4. m.
Budi Alfaiz
5. Juwita
|
Publikasi, Dekorasi dan Dokumentasi
1.
Tri Susanti
2.
Thabrani
3.
Okta Sulistiowati
|
III. Estimasi Anggaran Biaya
3.1. Pengeluaran
- Persiapan sebelum hari pelaksanaan (H-1)
1.
Konsumsi 20 orang Rp.
7.000,- Rp. 140.000
2.
Air minum Aqua 1 Dus dan Es Rp. 50.000
Jumlah Rp. 190.000
- Pelaksanaan
ð Kesekretariatan
1.
Pendaftaran Rp. 800.000
2.
Pembuatan proposal + laporan kegiatan Rp. 30.000
3.
ATK dan Buku Tamu Rp. 80.000
4.
Tinta prin warna Rp. 75.000
5.
Kertas Sertifikat Rp. 30.000
6.
Kertas 1 ream Rp. 40.000
7.
Tisu dan kain lap Rp. 35.000
8.
Foto Copy Jadwal piket dan
brosur Rp 83.000
Jumlah Rp. 1.173.000
ð Perlengkapan
1.
Gapura Pameran 22 m x Rp 40.000 Rp. 880.000
2.
Lampu Penerangan 2 X 27000 Rp. 54.000
3.
Paku Kawat tali dan tang Rp. 50.000
4.
Triplek kayu 2 buah x Rp 40.000 Rp. 80.000
5.
Bambu 4 batang x 15000 Rp. 60.000
6.
Fas bunga dan bunga hias Rp. 42.000
7.
Tambang 2 kilo X 8000 Rp. 16.000
8.
Sewa kain untuk dinding stand Rp. 200.000
9.
Lampu sorot 3 buah x Rp 30.000 Rp. 90.000
10.
Kabel 25 meter X 3000 Rp. 75.000
11.
Reng kayu 2 buah x Rp 5.000 Rp. 10.000
12.
Kain flapon 22 mter X 12000 Rp.
264.000
Jumlah Rp.
1.821.000
ð Hadiah hiburan
1. Permainan menata koin dan gelas Rp. 200.000
2. Lomba Hafalan surat-surat pendek Rp. 200.000
Jumlah Rp. 400.000
ð Dokumentasi
1. Edit filem dan bikin CD Rp. 100.000
2. Kaset handicam Rp. 30.000
Jumlah Rp. 130.000
ð Konsumsi
- Senek Rp 30.000 X 8 hari Rp. 240.000
- Grand Galon 16 x Rp 7000 Rp. 112.000
- Gula, kopi dan teh Rp. 27.000
- Beras 20 kilo Rp. 100.000
- Sayur dan lauk Rp. 70.000 X 8 hari Rp. 560.000
Jumlah Rp 1.039.000
ð Transportasi barang Rp.
200.000
ð Laian-lain
1. Obat-obatan Rp. 32.500
2. Pulsa Rp. 60.000
3. Sewa dan beli kaset DVD Rp. 75.000
Jumlah Rp 157.000
Rekapitulasi Pengeluaran
ð
Persiapan Pameran Rp. 190.000+
ð
Kesekretariatan Rp.
1.173.000+
ð
Perlengkapan Rp. 1.821.000+
ð
Hadiah hiburan Rp. 400.000+
ð
Dokumentasi Rp. 130.000-
ð
Konsumsi Rp.
1.039.000+
ð
Lain-lain Rp. 157.000-
ð
Transportasi barang Rp. 200.000-
Jumlah Total Rp. 5.110.000
IV. Penutup
Demikian
proposal kegiatan stand di lapangan samber kota Metro ini
kami susun. Semoga dapat
dijadikan acuan bagi semua pihak untuk menyukseskan agenda perjuangan kami. Apabila ada kesalahan akan diperbaiki
kemudian hari.
Metro, 28 Mei 2010
Panitia Pelaksana
Ketua
Pelaksana Sekretaris
M. Tobroni Bayu
Andrian
Npm: 07250036 Npm:09250031
Mengetahui ,
Pembantu
Ketua III Ketua
BEM
STIT
AGUS SALIM STIT
AGUS SALIM
Ach,
Choiry S.Ag, M.Pd Zainudin
NPA.
2020872 NPM.
06251231
Menyetujuai,
Ketua STIT Agus Salim Metro Lampung
H. Ach. Sjarifudin, S.Ag, SE, MM.
NPA. 2020881
JADWAL
KEGIATAN
ORIENTASI DEWAN RACANA
GUDEP 01-401 / 01-402
RACANA AGUS SALIM – DEWI SARTIKA
STIT AGUS SALIM METRO
No
|
Hari / Tanggal
|
Waktu
|
Uraian kegiatan
|
Pemateri
|
Penanggung Jawab
|
1.
|
Sabtu
|
07.00 – 08.30
08.30 – 09.00
09.00 – 10.00
10.00 – 11.00
11.00 – 12.00
12.00 – 13.00
13.00 – 14.30
14.30 – 16.30
16.30 – 19.30
19.30 – 21.30
21.30 – 22.00
22.00….
|
Registrasi
peserta
Gladi Up.
pembukaan
Upacara Pembukaan Orientasi dan Pelantikan Dewan
Racana
Kepemimpinan dan
birokasi kampus
Dinamika
Kelompok
ISHOMA
Sejarah gerakan
pramuka
Pramuka Perti
ISHOMA
Sisminsat
Sharing
Tidur…..
|
Ka. Mabigus
Drs. JURI, MM
Zainudin
Kak Joni Widodo
Kak Kardiman
Kak Sutanto,
S.Pd
Ketua pelaksana
|
Zainudin
Anjas
Agus Kurniawan
Noviyanto
Agus Waluyo
M. Agus K
|
2.
|
Minggu
|
04.30 – 06.30
06.30 – 07.00
07.00 – 08.00
08.00 – 10.00
10.00 – 11.00
11.00 – 12.00
12.00……..
|
Sholat subuh
Senam pagi
Mandi dan
sarapan
Kepandegaan
Polbin T/D
Up. Penutupan
Sayonara
|
Kak Fitri , dkk
Kak Maman S
Kak Eko Susanto
Ka.Mabigus
|
Tabroni
Fajar
M. Agus K
Fajar
|
0 komentar:
Posting Komentar